Mengubah Warna Latar Belakang atau Background dengan CSS
Background : …..warna… ;
Background-color : ….warna…. ;
<style type=”text/css”>
background : red;
</style>
<html> <head> <style type="text/css"> body {background:#9f9bf3;} p {background:red} </style> </head> <body> untuk membuat background berwarna cukup tambahkan background:dan warna yang dipilih;<p><br/><br/>ini adalah tutorial selanjutnya yaitu dengan menambahkan background. kita menggunakan kode background maka ini akan berubah warna, bagaimana jika kita gunakan warna merah sebagai latar belakngnya.<br/><br/><br/></p><br/>informasi selanjutnya saya akan bahas di tutorial lainnya<br/> </body> </html>
- <html> dan </html> merupakan kode pembungkus dari html
- <head> dengan </head> merupakan kode untuk menyimpan judul, meta description, script javascript, iklan, link rel, dan sebagainya.
- <style> dengan </style> untuk mendefinisikan, bahwa apa yang di dalamnya merupakan design untuk halaman.
- body dan p dalam tag <style> merupakan selector, yang menunjukan bahwa bagian inilah yang akan di percantik.
- Background : ..value (red , #9f9bf3)…. merupakan inti dari pembahasan kita hari ini, yaitu memberikan warna pada latar belakang.
- <body> merupakan tag yang akan menampilkan isi ke user. Tag ini akan diakhiri dengan tag </body>
- <p> yang berarti paragraf, mendefinisikan apa yang didalmnya adalah satu paragraf.
- <br/> garis baru